Ini adalah sebuah "game house" yang sangat menarik untuk dimainkan oleh anak - anak , remaja , pekerja kantoran . Sesuai dengan judul game tersebut "plant Vs Zombie " adalah pertarungan memperebutkan kekuasaan " Garden " antara Tanaman dengan zombie . kedua belah pihak mempunyai jenis - jenis yang berbeda sehingga menjadikan game ini sangat populer di dunia .
II . Character
Ini adalah salah satu karakter Zombie yang terdapat dalam game . Karakter ini mempunyai karakteristik
tertentu , dia mempunyai kelebihan dan kekurangan . Dalam game ini terdapat lebih dari 10 Character pada setiap "Clan" . Mereka semua saling ,melengkapi satu sama lain sehingga kita harus lebih cermat dalam memilih setiap char yang ingin kita mainkan .
III . Weather
Tempat pertempuran dibagi menjadi 3 tempat yaitu :
- Garden
- Tempat ini adalah tempat pada pertempuran awal yang sangat umum .
- Di tempat ini juga terkadang kita temui kolam renang di bagian tengah kebun .
- Arena ini sangat umum dimainkan oleh setiap player .
- Kita akan menemui tempat ini pada " Mid Game "
- tempat ini terletak pada bagian atap rumah
- Arena pertempuran menanjak sehingga sangat sulit untuk di mainkan
- Kita akan menemui Tempat ini pada "End of The Game "
- Tempat ini terletak pada bagian kebun akan tetapi kita akan bermain pada malam hari
- terkadang kita akan menemui kabut sehingga sulit bertempur
V . Special Fiture
Selain memainkan Game peperangan ini kita dapat memainkan Special Fiture yaitu membuat suatu kebun sendiri . Kita akan memperoleh biji tanaman ketika menemukan suatu point rahasia pada salah satu weather . Garden ini seperti memainkan game perkebunan kita harus memberikan pupu , makanan , perhatian agar tanaman menjadi lebih bahagia .
VI . Advantage In The Game
Setiap game mempunyai nilai + yaitu ,
- Kualitas Gambar sangat baik
- Cerita menarik
- banyak hal yang tak terduga sehingga permainan menjadi lebih hidup
Setiap Game mempunyai nilai - yaitu ,
- Cerita sangat pendek .
- Alur Game static
- Bisa lebih baik jika dijadikan game Online
0 komentar:
Posting Komentar